Kamis, 20 November 2025

Ma'asyiral muslimin rahimakumullah

Marilah kita bersama-sama mengucapkan puji dan syukur kepada Allah SWT atas segala karunia-Nya yang telah diberikan kepada kita, seperti nikmat iman, kesehatan, dan kesempatan untuk hadir di masjid ini guna melaksanakan salat Jumat secara berjemaah.

Semoga Allah menjadikan pertemuan ini sebagai amal yang diterima di sisi-Nya.  

Selawat dan salam semoga selalu tercurah kepada Nabi besar Muhammad SAW, teladan kita dalam setiap aspek kehidupan. Semoga kita termasuk umat yang selalu istiqamah mengikuti sunnah beliau dan mendapatkan syafaat beliau pada hari kiamat nanti.

Pada kesempatan yang berbahagia ini, izinkan saya memberikan wasiat kepada diri saya sendiri dan seluruh jamaah untuk senantiasa bertakwa kepada Allah dengan sebenar-benarnya takwa, sebagaimana yang Allah firmankan dalam Al-Qur'an:

 يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوا اتَّقُوا اللّٰهَ حَقَّ تُقّٰتِهٖ وَلَا تَمُوْتُنَّ اِلَّا وَاَنْتُمْ مُّسْلِمُوْنَ

Artinya: ”Wahai orang-orang yang beriman, bertakwalah kepada Allah dengan sebenar-benarnya takwa, dan janganlah kamu mati kecuali dalam keadaan Islam." (QS. Ali Imran: 102).

Doa Bulan Rajab... 

Komentar

Terpopuler