Rabu, 19 November 2025

Dukun peramal yang dimaksud dalam hadis, termasuk juga seseorang yang membahas tentang barang yang dicuri atau keberadaan barang yang hilang dan siapa pencurinya. Ahli nujum juga termasuk golongan ini.

Minum Khamar atau Minuman Keras

Selain itu, seseorang yang minum khamer atau minuman keras juga tidak akan diterima salatnya selama 40 hari. Itu sesuai dalam hadis shahih yang termuat di Syarh Arbain an-Nawawiyyah yang disyarah oleh Abu Utsman Kharisman.

لَا يَشْرَبُ الْخَمْرَ رَجُلٌ مِنْ أُمَّتِي فَيَقْبَلُ اللَّهُ مِنْهُ صَلَاةً أَرْبَعِينَ يَوْمًا

Artinya: ”Tidaklah seseorang dari umatku minum khamar, kemudian Allah terima sholatnya 40 hari.” (HR an-Nasa'i dan dishahihkan oleh Al-Albani)

Komentar